John Terry telah siap kembali merumput guna memimpin Chelsea saat
menghadapi West Ham United. Sementrara Frank Lampard belum dapat
mengikuti Terry bermain di Upton Park, Sabtu (11/9/2010) ini. ...
Akhirnya sebanyak 16 pemain telah resmi dikontrak oleh Persib bandung untuk menghadapi kompetisi nasional musim depan. Para pemain ini telah resmi menandatangani perjanjian hitam di atas putih dengan tim Maung Bandung. Acara penandatanganan kontrak ini dilakukan pada hari Rabu, 8 September 2010 di Hotel Savoy Homann Bandun...